FPI Cibarusah Bangun Sumur Bor Air Bersih Untuk Warga Citambang

Selasa, 10 April 2018

Faktakini.com, Jakarta - Berikut misi sosial kemanusiaan membangun sumur bor untuk air bersih yang sedang dilakukan oleh DPC FPI Cibarusah.

Sumber: https://t.co/3DXndymyUA

Cibarusah 10.04.2018

Peduli sesama Saudara Muslim Yang sangat Membutuhkan.

Kp.Citambang Desa Karang Indah kecamatan Bojong Mangu merupakan suatu wilayah perbatasan antara kec.cibarusah dengan kecamatan bojong mangu, lokasi wilayah tersebut jauh dari keramaian kota dan memiliki texture tanah berbatu.

Untuk mandi (MCK) dan mendapatkan air bersih warga harus berjalan kaki menuju Kali yang jaraknya lumayan agak jauh Kurang Lebih 500 M, serta medan yang harus di lalui sangat curam dan licin ketika hujan turun.

Melihat kondisi seperti itu timbullah Rasa Iba serta prihatin dari  Kami
DPC FPI CIBARUSAH KAB.BEKASI

Dari hasil kordinasi serta musyawarah yang dilakukan Khususnya keluarga Besar DPC, DPRa,LPI FPI CIBARUSAH KAB. BEKASI.

Alhamdulillah Hari Ini Selasa 10 April 2018 Kami DPC FPI -LPI Cibarusah Membuatkan SUMUR BOR yang pengerjaannya dilakukan oleh tenaga ahli serta di bantu oleh beberapa warga sekitar Dan Laskar LPI cibarusah.

Nantinya Sumur Bor Tersebut di peruntukan untuk warga yang membutuhkan Air Bersih khusus untuk warga citambang dan sekitarnya.

Kami Atas Nama DPC FPI-LPI CIBARUSAH KAB. BEKASI Mengajak
Kepada para donatur untuk membantu meringankan beban saudara-saudara kita sesama muslim dengan cara menyisihkan sebagian harta kita dengan cara tranfer ke rekening dibawah ini.

Insya Allah Amanah

Rek.Bank BRI
Rek. 84701004375504
A/N
ERWIN SYAH PUTRA NASUTION

Rekening Bank Mandiri: 9000028107168 Atas Nama Faiz Nawawi

Mohon sertakan bukti transfer

Bg Erwin (BENDAHARA DPC)
+6285811517414

Hb Abdurahman Aljufri
+628568149767