Ribuan Umat Islam Sholat Tahajjud Berjamaah Di Milad FPI Ke-21, Syekh Dari Palestina Menjadi Imam
Sabtu, 24 Agustus 2019
Faktakini.net, Jakarta - Ribuan umat Islam saat ini, Sabtu (24/8/2019) sekitar pukul 03.30 WIB mengikuti Sholat Tahajjud berjamaah di Stadion Rawa Badak, Koja, Jakarta Utara.
Lantunan ayat-ayat suci Al-Qur'an begitu indah dibacakan oleh Syekh Dr Adib dari Palestina yang menjadi Imam Sholat Tahajjud.
Ribuan jamaah yang banyak diantaranya adalah para anggota dan pengurus FPI yang menjadi makmum, nampak begitu khusyu' Sholat Tahajjud berjamaah.
Sholat Tahajjud berjamaah ini menjadi pembuka rangkaian acara Milad FPI ke-21.
Usai Sholat Tahajjud akan dilakukan Zikir ba'da tahajjud oleh Ustadz Asep Sofyan pengurus MS FPI Mega Mendung.
Front TV menyiarkan secara Live Streaming Milad FPI Ke - 21 ini.
HADIRI DAN SYI'ARKANLAH !!!
HUT RI KE 74 DAN MILAD FPI KE 21
Sabtu 23 Dzulhijjah 1440 H /24 Agustus 2019 M
DI STADION RAWABADAK
Jln. Alur Laut, Kecamatan Koja - Jakarta Utara
DIMULAI DARI JAM 03.00 WIB
SUSUNAN ACARA:
- SHALAT TAHAJJUD & SHUBUH BERJAMA'AH
- ISTIGHOSAH KUBRO, DZIKIR & SHOLAWAT
- PEMBACAAN AYAT SUCI AL QUR'AN
- PARADE NASIONAL LASKAR PEMBELA ISLAM
- MENYANYIKAN INDONESIA RAYA
- MENYANYIKAN MARS & HYMNE FPI
- SAMBUTAN PANITIA & KETUA UMUM DPP FPI
- CERAMAH AGAMA
- AMANAH IMAM BESAR
DO'A PENUTUP
Tema: "Memperkokoh Ukhuwah, Mempersatukan Bangsa, Menegakkan Amar Ma'ruf Nahi Munkar, Menuju NKRI Bersyariah"
Donasi Kegiatan
Rek. Bank Syariah Mandiri: 711-211-7387
a/n Muhammad Syahroji (Kode Bank 451)
Informasi & Konfirmasi
Ust. Abdul Qodir 0817 6532 300 (Ketua Panitia )
Ust. M. Syahroji - 0887 2411 367
SETIAP DERMAWAN YG MAU MEMBANTU SILAKAN IKUTI PROSEDUR
1. LANGSUNG KIRIM KE REK PANITIA TERTERA & KIRIM FOTO TANDA BUKTI TRANSFER VIA HP / WA PANITIA.
2. ATAU LANGSUNG SAMPAIKAN SUMBANGAN KE PANITIA YANG MEMILIKI SURAT TUGAS & MINTA TANDA BUKTI PENERIMAAN SECARA RESMI
3. PANITIA TIDAK BERTANGGUNG JAWAB TERHADAP SUMBANGAN YANG DISALURKAN DI LUAR PROSEDUR INI.
HIMBAUAN UNTUK DPD, DPW, DPD, DPC Dan DPRa FPI DI SELURUH INDONESIA.
AGAR MENCETAK SPANDUK/BALIHO UCAPAN HUT RI KE-74 & MILAD FPI KE-21
*Mohon disebarkan seluas-luasnya*