Pengurus FPI Makassar Besuk Mahasiswa Korban Dilindas Mobil Baracuda Brimob Saat Aksi Demo
Rabu, 2 Oktober 2019
Faktakini.net, Makassar, Dewan Pengurus Wilayah Front Pembela Islam (DPW FPI) Makassar membesuk Mahasiswa korban tabrak Brimob. (Sabtu, 28 September 2019).
Pasca kejadian kebrutalanan satuan kepolisian Brimop Polda SulSel pada aksi demonstarsi Mahasiswa pada Jumat, 27 September 2019 yang terekam kamera melindas mahasiswa UMI di Jl. Urip sumoharjo.
DPW FPI Makassar melalui sekretaris Wilayah Ust. Sayful Al-Ayubbi membesuk korban Mahasiswa di RS Ibnu Sina hari ini, sementara korban baru saja di Operasi sekarang korban berada di ruang ICU dan mengalami patah tulang belakang serta paru-paru kotor akibat dampak Hirupan tembakan Gas air mata.
DPW FPI Makassar memberikan sumbangsih berupa uang tunai kepada Ibu korban.
Sumber : DPW FPI Makassar, FPI Online