Restorasi Ponpes Daarul Fatah Sudah Capai 50%, DPD FPI Banten: Semoga Diberi Kemudahan


Jum'at, 1 November 2019

Faktakini.net, Pandeglang -- Proses restorasi bangunan pondok pesantren Daarul Fatah yang terbakar pada waktu lalu masih berlangsung hingga kini. Bagunan pondok perlahan-lahan direstorasi dan dibenahi menjadi lebih layak untuk dihuni.

Seperti yang dikabarkan di lapangan, Alhamdulillah pembangunan kembali pondok pesantren Daarul Fatah beralamat di Kp. Cigeubang Desa Parung Kokosan Kec. Cikeusik Pandeglang oleh DPD FPI Banten pada Jum'at (1/11/2019) ini sudah mencapai 50%.

Mohon do'anya supaya pembangunan tsb diberi kemudahan dan kelancaran. Aamiin YRA 🤲