Sigap Hadapi Banjir, Ini 12 Titik Posko Tanggap Banjir HILMI - FPI DKI Jakarta




Kamis, 2 Januari 2020

Faktakini.net, Jakarta - Hujan tanpa henti yang mengguyur Jawa bagian barat sejak malam menyebabkan banjir di sejumlah kawasan permukiman di Jakarta dan sekitarnya. Beberapa ruas jalan ibu kota pun lumpuh untuk sebagian kendaraan, bahkan banjir kali ini juga sempat mengganggu aktivitas Bandara Halim Perdana Kusumah

Untuk membantu meringankan musibah korban banjir yang melanda warga Jakarta, hari ini HILMI-FPI bertindak cepat membuka posko darurat banjir di 12 titik atau lima wilayah di ibu kota Jakarta.

HILMI-FPI juga menerima pengaduan 24 jam bagi warga Jakarta yang terdampak bencana banjir. Warga korban banjir yang membutuhkan bantuan bisa menghubungi posko-posko HILMI.

Posko Kembangan utara CP Cahrli 088210569657
Posko Palmerah CP Heru 085921618999
Posko Kel. Srengseng CP Sharudin 081311661500
Posko Pasar Minggu
Posko Pejaten Timur CP Taufik 081234567890
Posko Jatipadang CP Taufik 081234567890
Posko Pesanggrahan CP Warsih 085715522495
Posko Jagakarsa CP Budi
Posko Pancoran CP Murodhi 087888894891
Posko Pangadegan CP Agung 089664351200
Posko Cakung CP Rizal 087770000550
Posko KP Bayur CP Qmunk

Foto: Penyerahan sedikit bantuan dari ketua DPD HILMI DKI Habib Hafiz Assegaf untuk Keperluan Dapur Umum. Posko DPC FPI Cakung, Rabu (1/1/2020)

Sumber: HILMI - FPI