(Video) Antisipasi Corona, DPC FPI Kota Purworejo Bagikan Masker Untuk Warga



Rabu, 25 Maret 2020

Faktakini.net, Purworejo - Mentaati seruan Imam Besar Front Pembela Islam Habib Rizieq Bin Husein Syihab untuk membantu sekuat tenaga pencegahan dan penanggulangan virus Corona, Hari ini Rabu 25 Maret 2020 Dewan Pimpinan Cabang DPC FPI Purworejo Kota membagikan masker untuk warga dan masyarakat.

Giat ini dipimpin langsung Ketua DPC FPI Purworejo Kota H. Joko Sholahuddin bersama beberapa anggotanya.

Alhamdulillah dalam giat ini mendapatkan sambutan dan baik dan positif dari masyarakat untuk kegiatan sosial Front Pembela Islam Purworejo.





Klik video: