FPI Rawamerta FPI Karawang Semprot Disinfektan Masjid, Musholla, Ponpes Dan Rumah Warga
Senin, 6 April 2020
Faktakini.net, Jakarta - Untuk mencegah penyebaran virus Corona, DPC FPI Rawamerta - DPW FPI Karawang turun langsung melakukan penyemprotan cairan Disinfektan.
Pada hari ini Ahad (5/4/2020) Relawan FPI Rawamerta melakukan penyemprotan disinfektan Di Masjid,Musholla,Pesantren dan Rumah Warga di antaranya :
1.Musholla Al-Amin RT.06/RW.03 Desa Kutawargi Kec.Rawamerta
2.Rumah Warga Desa Kutawargi Kec.Rawamerta
3.Musholla Al-Huda Di Desa Sukamerta Kec.Rawamerta
4.Pondok Pesantren Darul Hukam Rawamerta
5.Pondok Pesantren Annihayah Rawamerta
Kegiatan yang dilakukan sejak pukul 08.00 sampai Pukul 15.30 WIB ini dipimpin langsung oleh Ust Hamdan Ketua DPC FPI Rawamerta dengan Porsonil 3 Orang.