Relawan FPI Kota Bogor Semprotkan Disinfektan Di MT Dan Rumah Warga Di Tegallega



Rabu, 1 April 2020

Faktakini.net, Jakarta - Untuk memutus penyebaran Virus Covid 19 Pada hari ini Rabu tanggal 01 April 2020 Kami dari Relawan DPW FPI Bogor Kota kembali turun melakukan penyemprotan disinfektan Untuk mencegah penyebaran Virus Covid 19.

Kali ini kegiatan penyemprotan dilakukan di perumahan warga dan majlis talim Hb Abdurrahman Assegaf di Jl cigangiang Rt 01 Rw 08 kel tega lega kec Bogor tengah, hari ini Rabu (1/4/2020)

Kegiatan ini dilakukan sejak pukul :09:00 Wib, danKegiatan ini dipimpin oleh Wakil Wali Laskar Bogor Kota Ali Al habsyi