Terus Perangi Corona, FPI Lampung Utara Semprot Disinfektan Empat Ponpes



Rabu, 8 April 2020

Faktakini.net, Jakarta - Untuk mencegah penyebaran virus corona (Covid-19) FPI Lampung Utara turun langsung melakukan penyemprotan cairan Disinfektan di 4 Ponpes

Pada hari Ahad (5/4/2020), pukul 10:05 sampai 15:30 wib., Relawan dari DPC FPI Kotabumi Lampung Utara (Lampura), kembali melakukan penyemprotan Desinfektan 4 Ponpes yg ada di Lampung Utara, diantaranya Ponpes Husnul Amal. Kelurahan Tanjung Harapan.. Ponpes Nurul Huda kelurahan Rejosari.. Ponpes Nurul Mutaqin.. Kelurahan Sribasuki.. Ponpes Darul khoir.. Kelurahan Kotabumi Bumi Udik.

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Ustadz Sabirin Sekertaris DPC FPI Kotabumi kota, kabupaten Utara Mendampingi oleh puluhan Relawan/Anggota FPI Lampung Utara, Kegiatan sosial FPI ini insa allah akan kita lakukan rutin, pertama Kami semprot pada bagian pintu masuk hingga ruang sholat 4 Ponpes dan di sekeliling ponpes , Selanjutnya kita lakukan Bersih bersih di dalam maupun luar ponpes” kata Ustadz Sabirin

Sumber : kontributor LIF Lampung (Mance Sr)



Klik video: