(Video) FPI Dan Warga Banyumas Siap Sambut Kepulangan Habib Rizieq Shihab

 

 


Rabu, 28 Oktober 2020

Faktakini.net, Jakarta - Jakarta - Berita bahwa Imam Besar Habib Rizieq Shihab akan segera pulang ke tanah air dari Saudi Arabia, telah meluas dan diketahui oleh warga masyarakat khususnya umat Islam. 

Warga masyarakat termasuk elemen Islam dan lainnya di berbagai daerah sangat bersyukur Habib Rizieq Shihab bisa pulang, dan mereka siap melakukan penyambutan pada sosok Dzurriyah Rasulullah SAW ini. 

Berikut ini video pernyataan DPW FPI Banyumas hari Rabu (28/10/2020) yang bersama warga masyarakat Banyumas siap menyambut kedatangan Imam Besar Habib Rizieq Shihab. 


Klik video: