50 Kumpulan Kalam Habib Umar Bin Hafidz

 

Kamis, 10 Juni 2021

Faktakini.info

KUMPULAN KALAM AL HABIB UMAR BIN HAFIDZ

-


1. "Jika Engkau Belum Dapat Menerima Gunjingan, Hinaan Serta Celaan Dari Orang lain, Maka Allah Belum MencatatMu Sebagai Orang Yang Tawadhu." 

.

.

2. "Barang Siapa Yang Menyakiti Hati Seseorang, Walaupun Ia Bersungguh-Sungguh Dalam Beribadah, Maka KesungguhanNya Hanya Dinikmati Orang Lain."

.

.

3. "Ramai Wanita Yang Meniru Wanita-wanita Di Televisi Sehingga Mereka Tidak Kenal Lagi Siapa Sayyidatina Fatimah Binti Rasulullah SAW."

.

.

4. "Jangan Membuat Sesuatu Keputusan Dengan Terburu-buru. "Diantara Pintu MasukNya Syaitan Ke Dalam Hati Seseorang Adalah Perasaan Terburu-buru Untuk Mendapatkan Sesuatu Yang Di Inginkan."

.

.

5. "Bila Aku Berfikir Betapa SengsaraNya HidupKu, Aku Teringat Pada Rasulullah SAW Yang Menempuh Segala Kepayahan Hidup Dengan Iman Dan Islam Bagi Umat Nya."

.

.

6. "Jangan Pernah Berhenti Berbuat Kebaikan, Yang Besar Ataua Kecil, Kalian Tidak Akan Pernah Menduga Amalan Mana Yang Mampu Menyelamatkan Di Hari Akhir, SesungguhNya Allah Maha Pemurah Dan Maha Penyayang."

.

.

7. "Berteman Dekat Dengan Orang-orang Ahlul Kheir (Ahli Kebaikan) Dapat Menambah Semangat Untuk Berbuat Baik, Ibadah Dan Dapat Mengokohkan Kekuatan Dalam Keyakinan (Iman)."

.

.

8. "Menjaga Perasaan Seorang Muslim Adalah Ibadah. Menyakiti Hati Seorang Muslim DosaNya Lebih Besar Dari Menghancurkan Ka'bah. Barangsiapa Yang Membuat Senang Hati Seorang Muslim, Maka Allah Akan Membuat Nya Senang Kelak Di Hari Akhir."

.

.

9. "Perumpamaan Orang Yang Mengikuti Hawa NafsuNya, Seperti Bayi Di Masa Kecil, Tidak Memikirkan Sesuatu Selain Bermain."

.

.

10. "Bayangkan Suatu Saat Kelak Seluruh Manusia MeninggalkanMu, Dan Datanglah Sang Nabi Untuk Memberikan Syafaat KepadaMu


Maka Perbanyaklah SholawatMu Untuk Baginda Nabi Muhammad SAW, Karena Yang Akan MenolongMu Adalah Syafa'at Dari Rasulullah."

.

.

11. "Jika Sebelum Ini HbunganMu Dengan Al-Qur'an Leman, Maka Pada Bulan Ramadhan Adalah MasaNya Untuk Memperkuat Hubungan Kamu Dengan Ayat-ayatNya Dan Mendapatkan Kembali Apa Yang Telah Hilang."

.

.

12. "Ketika Syurga Bukan Lagi Sebagai Tujuan Akhirat, Namun Kebersamaan Dengan Nabi Muhammad SAW Adalah Akhir Dari Segala Tujuan Itu Adalah Hakikat Mahabbaturrasul."

.

.

13. Orang Yang Tulus Dalam KeinginanNya Untuk Bisa Menemani Para Nabi Di Akhirat Kelak, Maka Akan Senantiasa Mengalir Semangat Dakwah Dalam SanubariNya Di Setiap Tempat."

.

.

14. SeandaiNya Manusia Itu Mengetahui Aib AibNya Yang Telah Ditutupi Oleh Allah SWT, Maka Ia Akan Menjerit Dan Menangis Karena Malu Atas Aib AibNya Sendiri Tanpa Ia Sempat Memikirkan Aib Orang Lain."

.

.

15. "IndahNya Jiwa Adalah Senyuman Dan IndahNya Perangai Adalah Kau Buat Orang Lain Tersenyum Dengan Akhlak Dan AmalanMu."

.

.

16. "Tersenyumlah Meski Sebarat Apapaun Cobaan HidupMu. Karena SesungguhNya Allah Selalu BersamaMu."

.

.

17. "Kunci Utama Dalam Hidup Adalah Bersyukur, Orang Yang Bersyukur HatiNya Tenang Dan Senantiasa Rasa Bahagia. Orang Yang Tidak Bersyukur HatiNya Sakit."

.

.

18. "Hanya Satu Penyelamat Kita Di Akhir Zaman Ini, Yaitu Bersholawat Kepada Rasulullah SAW."

.

.

19. Seorang Darah Muda Memikirkan Tentang Jodoh Itu Wajar, Tetapi Tidak SeharusNya WaktuMu Habis Untuk Memikirkan Sesuatu Yang Sudah Di Jamin UntukMu."

.

.

20. Jika Allah Mencintai Seorang Hamba, Maka Allah Jaga LisanNya Dari Ucapan Yang Buruk, Ghibah, Mencaci-maki. Dan Allah Hiasi LisanNya Dengan Berdzikir, Membaca Al-Qur'an, Membaca Kalam Nabi & Rasul, Kalam Sholihin, Mengingatkan Ilmu Segala Yang Di Cintai Allah SWT."

.

.

21. "Siapapun Yang Ingin Bersama Nabi Muhammad SAW. Hendaklah PerbuataNya Selaras Dengan Perbuatan Beliau Dan Mejauhi Daripada Perbuatan Yang Menyalahi."

.

.

22. "Jangan Biarkan Menusia Mengetahui TentangMu Kecuali KebahagianMu. Dan Mereka Tidak Melihat DariMu Kecuali SenyumanMu."

.

.

23. "Kerugian Yang Paling Merugi Adalah Engkau Tidak Bersholawat Kepada NabiMu Sedangkan Kau Mengetahui Beliaulah Yang Memberi Syafaat Di Hari Kiamat."

.

.

24. "Jadilah Penebar Kasih Dan Sayang (Kebaikan) Dimanapun Kau Berada, Ketahuilah Kebaikan Itu Yang Kau Tebarkan Tanpa Imbalan Bagaikan Benih. Kau Lama Telah MelupakanNya Akan Tetapi Allah Tidak MelupakanNya. Allah Akan Terus Merawat Dan Menjaga KebaikanMu Itu Sehingga Saat Panen Memetik Hasil."

.

.

25. Jika Kamu Tersinggung Mendengar Nasehat ArtiNya Penyakit Itu Memang Ada Dalam DiriMu, Bukanlah Sakit RasaNya Jika Obat Di Letakan Di Tempat Yang Luka."

.

.

26. "Jangan Resah Andai Ada Yang MembenciMu, Karena Masih Banyak Yang MencintaiMu Di Dunia. Tetapi Resah Dan Takutlah , Andai Allah MembenciMu Karena Tiada Lagi Yang MencintaiMu Di Akhirat."

.

.

27. "Yang Paling Mudah Itu Mencari Kesalahan Orang Lain , Akan Tetapi Yang Sulit Itu Mengakui Kesalahan Diri Sendiri . "

.

.

28. "Bagaimana Kita Menghabiskan Waktu Kita Dalam Kehidupan Ini Menentukan Bagaimana Keadaan Kita Di Kehidupan Yang SelanjutNya."

.

.

29. "DiriMu Yang SebenarNya Adalah Apa Yang Kamu Lakukan Di Saat Tidak Ada Orang Yang MelihatMu."

.

.

30. "Sebaik-baik Harapkan Adalah Yang Di Gantungkan Kepada Allah SWT, Dan Sebaik-baikNya Rindu Adalah Rindu Kepada Nabi Muhammad SAW."

.

.

31. "Jikalau Kita Letih Karena Kebaikan, Maka SesungguhNya Keletihan Itu Akan Hilang Dan Kebaikan Akan Kekal. Namun Jikalau Kita Bersenang-senang Dengan Dosa, Maka SesungguhNya Kesenangan Itu Akan Hilang Dan Dosa Itu Akan Kekal."

.

.

32. "Andai Kamu Dapat Pendangan Dari Allah Pada Malam Pertama Ramadhan, Seluruh HidupMu Akan Berubah. "

.

.

33.. "Tetaplah Menebarkan Kebaikan Meski Semua Orang Meremehkan, Tetaplah Memberi Manfaat Meski Sedikit Ilmu Dan Tenaga Kau Kerahkan.

Jadilah Manusia Yang Berguna, Tidak Perlu Menunggu Kaya Untuk Bersedekah, Jangan Menunggu Baik Untuk Menebar Kebaikan.

Tetaplah Memberi Meski Sedang Berproses Sebab Jika Menunggu Kaya Dan Baik, Khawatir Tidak Sampai Usia Dan Tiada Hasil Yang Di Petik."

.

.

34. "Jika SenyumMu Mampu Menghilangkan Beban Yang Ada, Maka Pertemuan DenganMu Mampu Menyembuhkan Semua Penyakit Yang Ada."

.

.

35. "Jangan Mudah Menyerah Dan Berbalik Arah Ingat PerjuanganMu Untuk Sampai Titik Ini Tidaklah Mudah, Genggam Erat Erat Hidayah Yang Allah Berikan UntukMu."

.

.

36. "Jika Kau Ingin Menulis Status Tentang Dakwah, Nasehat, Ajakan Beribadah Atau Kalimat Yang Mengarah Pada Kebaikan. Niatkanlah NiatMu Untuk Membantu Dakwah Nabi Kita Muhammad SAW.


Dimasa Sekarang Masa RusakNya Iman, Membantu Dakwah Nabi SAW PahalaNya Seperti 100 Orang Yang Mati Syahid.


Dan Setiap Huruf Yang Kita Ketik Disaksikan Langsung Oleh Allah SWT Dan Sungguh Allah SWT Melihat Dari NiatMu."

.

.

37. "Satu-satuNya Yang Menguatkan Kita Ketika Terpuruk Adalah Keyakinan Yang Kuat Bahwa Segala Sesuatu Sudah Di Takdirkan Allah Dan Kehidupan Ini Akan Tetap Berjalan Dengan Semua KejadianNya."

.

.

38. "Jangan Biarkan DiriMu Terpuruk Oleh Kesalahan Dan Dosa-dosaMu. Tetaplah Melangkah Kedepan. DihadapanMu Ada Tangga Menuju Allah. Menujulah Kepada Allah Walaupun Dalam Keadaan Terpincang-pincang."

.

.

39. "Cintai GuruMu Dengan Cinta Yang Murni Karena Allah, Cinta Yang Akan Kau Bawa Mati Dan Menjadi Saksi Di Akhirat Nanti."

.

.

40 "Wahai Para Wanita !!! Tutuplah AuratMu Dan Jagalah 

KehormatanMu. Nescaya Allah Akan MengagungkanMu."

.

.

41. Dicintai Oleh Seseorang Yang Mencintai Kita Dengan Kekurangan Kita Lebih Berharga Dari pada Dicintai 10 Orang Karna kehebatan Kita Saja.

Hidup Telah Mengajarkan Kita Bahwa Cinta Tidak Berisi Saling Memandang, Tapi Cinta Berisi Bersama-sama Melihat Satu Arah Yang Sama.

Berhati-hatilah Engkau Menggantungkan HatiMu Terhadap Kecintaan Akan Sesuatu Yang Allah Tidak MencintaiNya Karna Engkau Akan Hancur Binasa."

.

.

42. "Sebenci Apapun Manusia KepadaMu, Jika Engkau Berada Dalam Ketaatan, Maka Lambat Laun Kebencian Itu Akan Berubah Menjadi Kecintaan."

.

.

43. "Rumah Yang Di DalamNya Dibacakan Dzikir Kepada Allah, Akan Nampak Kepada Penduduk Langit Cahaya-cahaya.


Sebagaimana Kita Melihat Dari Bumi, Langit Mengeluarkan Cahaya Bintang."

.

.

44. "Di Hari Kiamat Tidak Ada Siapapun Yang Mengharapkan Para Pembesar Artis Dan SebagaiNya Kecuali Berharap Untuk Mendapatkan Syafa'atNya Rasulullah SAW."

.

.

45. "Wanita Adalah Sebab Utama TerciptaNya Sakinah Dan Ketenangan Di Dalam Rumah Tangga. 


Ibu Itu Adalah Madrasah. Bilamana Kamu Menyempurnakan Madrasah Tersebut, Maka Akan Lahirlah Generasi Yang Baik Melalui Madrasah Tersebut."

.

.

46. "Orang Yang Beruntung Ialah Yang Menggunakan Malam, Hari, Waktu Dan NafasNya Untuk Beribadah. Rugi Bagi Orang Yang Tidak Mengetahui Harga UmurNya, Mahal KehidupanNya Dan Tidak Mengetahui Bagaimana Menggunakan WaktuaNya."

.

.

47. "Tanda-tanda AmalanMu Diterima Adalah Dengan BertambahNya KetawadhuanMu Dan Tanda-tanda AmalanMu Ditolah Adalah Dengan MeningkatNya Kesombongan Dan UjubMu."

.

.

48. "Allah Memberi Nikmat Kesenangan Atau Kekayaan Kepada Orang-orang Yang Dia Cintai Dan Tidak Di Cintai, Tetapi Allah Hanya Memberi Nikmat Agama Kepada Orang Yang Dia Cintai Saja."

.

.

49. "Apapun KeadaanMu, Baik Duduk, Berdiri Ataupun Berjalan, Hadirkanlah Selalu DihatiMu : "Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad."


.

.

50. "Kita Berada Di Dunia Yang Apabila Ada Pertemuan Pasti Juga Ada Perpisahan. Semoga Kita Semua Dikumpulkan Bersama Nabi Muhammad SAW Di Syurga Tanpa Ada Perpisahan."

_

اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ ۞ الفَاتِحِ لِمَا أُغْلِقَ ۞ وَالخَاتِمِ لِمَا سَبَقَ ۞ نَاصِرِ الحَقِّ بِالحَقِّ ۞ وَالهَادِي إِلَى صِرَاطِكَ المُسْتَقِيمِ ۞ وَعَلَى آلِهِ حَقَّ قَدْرِهِ وَمِقْدَارِهِ العَظِيمِ ۩