[Video] FPI Surabaya Bagikan 1.875 kitab suci Al-Qur'an di kota Surabaya dan sekitarnya
*1875 kitab suci Al-Qur'an di bagian di kota Surabaya dan sekitarnya*
Alhamdulillah,segala puji nikmat yang Allah SWT berikan kepada kita dan tidak luput juga sholawat dan salam kita curahkan kepada kekasih kita nabi besar kita Muhammad Saw beserta keluarganya dan sahabatnya.
Alhamdulillah kita dari DPW FPI surabaya setiap tahunnya kita selalu membagikan Al Qur'an wakaf di masjid,mushola,dan TPQ
Kita mulai pembagian wakaf Al Qur'an atau peremajaan Al Qur'an mulai tahun 2017
Yang di mulai dari para pengurus FPI surabaya hingga saat ini kita mendapatkan dari pada Donatur,dan ini sekarang menjadi program tahunan kita,yang mana kita mulai dari bulan sya'ban para laskar di intruksikan mencari masjid atau musholla yang berhak mendapatkan peremajaan Al Qur'an,
Kami dari DPW FPI surabaya tidak asal memberikan kitab suci Al-Qur'an
Kami liat apakah ada kerusakan atau sobek kertas lalu kami kasih sesuai Dengan yang di butuhkan
Alhamdulillah pada tahun1446H/ 2025 M
kami tidak membagikan di wilayah Surabaya saja akan tetapi kami bagikan kitab suci Al-Qur'an sebanyak 1875 kami bagikan
Selain di kota Surabaya
Di Madiun,Ngawi, Pasuruan, Probolinggo, Madura,hingga di kepulauan Bawean kab Gresik.
Waktu pembagian 26 - 28 Februari 2025
Semoga Allah SWT memberikan keberkahan dan kesehatan dan melancarkan urusan kita semua
Dan jaza kumullah Khoiron kepada para laskar yang berkerja keras mulai bulan sya'ban memantau masjid Mushola yang berhak hingga menyalurkan dan juga semoga para donatur yang ikut serta mewakafkan Al Qur'an semoga Allah SWT memberikan kesehatan dan di lancarkan rezekinya yang berkah dan luas dan di lancarkan hajatnya(ketua peremajaan dan wakaf Al Qur'an Muhammad bin Musthofa Ba'abud)
Selain wakaf Al Qur'an kami dari DPW FPI surabaya setiap tahun di bulan suci ramadhan kami juga berbagi takjil,sahur,dan juga menerima dan menyalurkan zakat mal dan zakat fitrah
Untuk informasi lebih lengkap bisa hubungi
Bendahara DPW FPI surabaya
Muhammad bin Musthofa Ba'abud
081283993380
Klik video: